Closed

Highlight

Menangkan hadiah total puluhan juta rupiah dengan mengikuti beragam perlombaan di Hub Space X KAI Expo 2023. Ada beragam lomba yang dapat kamu ikuti seperti Lomba Band, Stand Up Comedy, Fashion Anak dan Menyanyi Anak. Daftar detik ini juga ya!

Deskripsi

Dalam rangka mendukung "Budaya Baru Transportasi Massal”, detikcom dan PT Kereta Api Indonesia (Persero) berkolaborasi dalam acara Hub Space X KAI Expo 2023.

Terdapat beragam rangkaian kegiatan dalam acara ini seperti talkshow inspiratif dalam Hub Talk, penampilan musisi populer di Hub Musik, hingga pertunjukan komedi yang mengundang tawa di Hub Tawa. Bahkan, kamu juga bisa mendapatkan berbagai promo spesial di KAI Expo 2023. Paket komplit banget kan?

Tak hanya itu, kamu juga bisa unjuk kemampuan dalam bidang seni, karena ada berbagai lomba yang bisa kamu ikuti:

Lomba Band | Sabtu, 30 September 2023

Kategori : 
1. Kategori pelajar (10.00 - 13.00 WIB)
2. Kategori umum (14.00 -17.00 WIB)

Lokasi :
Plenary Hall JCC, Jakarta

Syarat & Ketentuan : 
1. Kompetisi dilakukan secara offline di JCC Planery Jakarta

2. Kompetisi terdiri dari 2 kategori, dengan peserta minimal 3 orang dan maksimal 8 orang dalam satu kelompok:
    - Kategori SMA/Pelajar (Peserta merupakan pelajar SMA)

    - Kategori Umum/ Mahasiswa (Peserta umum dan mahasiswa)

3. Peserta membawakan 1 lagu wajib dan 1 lagu bebas

4. Lagu wajib merupakan lagu yang berkaitan dengan transportasi baik indonesia maupun internasional (Contoh : Living on the jet plane, kereta malam, stasiun balapan, Bis sekolah, mobil balap, pesawatku)

5. Peserta dibebaskan untuk mengaransemen dalam genre apapun
6. Peserta wajib mengikuti teknikal meeting pada tanggal Jumat, 29 September 2023, pukul 15.00 WIB di online (link akan di infokan via whatsapp/email)

Hadiah Lomba Band :

Juara 1 : uang tunai Rp10,000,000 + piala + sertifikat
Juara 2 : uang tunai Rp5,000,000 + piala + sertifikat
Juara 3 : uang tunai Rp3,000,000 + piala + sertifikat

Link Pendaftaran Lomba Band:
dtk.id/hubspacelombaband

Lomba Menyanyi Anak | Minggu, 1 Oktober 2023 

Waktu :
09.00 - 12.00 WIB

Lokasi :
Plenary Hall JCC, Jakarta

Syarat & Ketentuan : 
1. Wajib membawakan 1 lagu yang berhubungan dengan transportasi seperti : Naik Delman Istimewa, Naik Kereta Api, Pesawatku
2. Usia anak 4-10 tahun
3. Boleh minus one atau dengan alat musik yang disiapkan oleh peserta

Hadiah Lomba Menyanyi Anak :
Juara 1 : uang tunai Rp10,000,000 + piala + sertifikat
Juara 2 : uang tunai Rp5,000,000 + piala + sertifikat
Juara 3 : uang tunai Rp3,000,000 + piala + sertifikat

Link Pendaftaran Lomba Menyanyi Anak:
dtk.id/hubspacelombamenyanyi  


Lomba Fashion Show Anak | Minggu, 1 Oktober 2023 
Waktu :
13.00 - 15.00 WIB

Lokasi :
Plenary Hall JCC, Jakarta

Syarat & Ketentuan: 
1. Memasukan unsur transportasi, atau bisa create kostum yang berhubungan dengan transportasi (Contoh pilot, masinis, pramugari dll)
2. Usia anak 3-10 tahun
3. Semua perlengkapan fashion show disiapkan oleh peserta

Hadiah Lomba Fashion Show Anak
Juara 1 : uang tunai Rp10,000,000 + piala + sertifikat
Juara 2 : uang tunai Rp5,000,000 + piala + sertifikat
Juara 3 : uang tunai Rp3,000,000 + piala + sertifikat

Link Pendaftaran Fashion Show Anak:
dtk.id/hubspacefashionshow

Lomba Stand Up Comedy | Minggu, 1 Oktober 2023  

Waktu :
15.00 - 18.00 WIB

Lokasi :
Plenary Hall JCC, Jakarta

Syarat & Ketentuan : 
1. Kompetisi ini terbuka untuk umum
2. Peserta memiliki waktu maksimal 10 menit untuk tampil di atas panggung
3. Materi komedi yang dibawakan adalah miliknya sendiri dan dapat dipertanggung jawabkan kemudian
4. Di dalam materi komedi harus memiliki bit tentang transportasi 
5. Materi tidak boleh mengandung SARA dan menyinggung pihak manapun
6. Jika ada peralatan yang akan dibawa saat perform, wajib diinfokan ke panitia 
7. Setiap peserta harus mengikuti aturan yang diberlakukan oleh panitia
8. Apabila terdapat kecurangan, maka panitia berhak untuk membatalkan keikutsertaannya dan otomatis tidak akan menjadi pemenang

Hadiah Lomba Stand Up Comedy
Juara 1 : uang tunai Rp10,000,000 + piala + sertifikat
Juara 2 : uang tunai Rp5,000,000 + piala + sertifikat
Juara 3 : uang tunai Rp3,000,000 + piala + sertifikat
Suporter paling heboh: Rp.5,000,000

Link Pendaftaran Stand Up Comedy:
dtk.id/hubspacestandup

Tunggu apalagi? Daftar lombanya sekarang juga di sini!