Hokkaido Class
Highlight
Temukan kelezatan autentik Jepang di Hokkaido Cooking Class, di mana cita rasa klasik Hokkaido berpadu dengan masakan rumahan elegan. Pelajari cara membuat Chan Chan Yaki, Sup Kepala Salmon, dan Dorayaki dengan homemade Anko langsung dari ahlinya. Slot terbatas, segera amankan tempat Anda sebelum kehabisan!Deskripsi
HOKKAIDO COOKING CLASS
Warisan kuliner Hokkaido bertemu dengan masakan rumahan yang elegan
Pelajari rasa terbaik Hokkaido, dipilih khusus untuk hadir di meja Anda.
Mengapa Hokkaido?
Dikenal sebagai kerajaan makanan Jepang, Hokkaido terkenal karena alamnya yang masih alami, seafood segar dari laut, dan rasa yang hangat dan nyaman.
Pelajari bagaimana memasak Chan Chan Yaki, Sup Kepala Salmon dan Dorayaki with homemade Anko langsung dari ahlinya.
Fakta Menarik!
Tahukah Anda asal usul nama Chan Chan Yaki?
Salah satu penjelasan populer adalah bahwa “chan chan” meniru suara dentingan saat salmon dan sayuran menyentuh piring besi panas selama memasak.
Bergabunglah dengan dengan kelas ini untuk pelajari hidangan Jepang yang penuh makna, langsung dari Hokkaido ke rumah Anda.
Rabu, 28 Januari 2026
10.00 - 12.00
di nextdoor by @pantrymagicindonesia
Jl Kemang Raya 14B, Jakarta
Daftarkan diri Anda segera slot terbatas!
- Pembelian tiket dianggap berhasil/selesai setelah pembayaran Anda berhasil diverifikasi. Konfirmasi pembayaran akan kami kirimkan ke email yang Anda gunakan saat melakukan pembelian.
- Dengan menyelesaikan proses pembelian, maka Anda telah setuju untuk menerima email konfirmasi berupa notifikasi pembelian tiket diterima, pembayaran expired, pembayaran berhasil/E-Tiket disertai dengan kode tiket dan QR code, pembatalan pesanan dan notifikasi lain terkait acara yang Anda akan ikuti.
- Anda tidak dapat melakukan perubahan atas detail tiket yang telah berhasil dibeli dikarenakan setiap tiket yang telah berhasil dibeli bersifat final.
- Tiket tidak dapat direfund.