Cara Memikat Pelanggan dengan CRM dalam 2 Jam di detikcourse

Selasa, 15 Oktober 2024 00:23 WIB
img-alt

Dalam dunia bisnis yang semakin kompetitif, kemampuan menjaga pelanggan bukan hanya soal menjual produk, tapi juga membangun relasi dengan pelanggan jangka panjang. Rahasia cara menjaga hubungan baik dengan pelanggan agar tetap setia dan meningkatkan penjualan terletak pada pengelolaan hubungan yang efektif melalui Customer Relationship Management (CRM). 

Kelas CRM detikcourse  hadir sebagai solusi bagi kamu yang ingin memahami cara mengelola hubungan pelanggan dengan lebih baik. Di kelas ini, kamu akan belajar langsung dari CRM Expert NF Academy, mulai dari konsep dasar hingga strategi yang dapat meningkatkan loyalitas pelanggan.

Bukan hanya akan belajar teori, tapi kamu juga mendapatkan hands-on practice menggunakan tools CRM yang tepat dan mendapatkan wawasan langsung dari expert yang berpengalaman. 

Menggunakan metode pendekatan yang komprehensif, kamu akan diajak untuk memahami langkah-langkah penting yang bisa diterapkan di bisnis sehari-hari, mulai dari pengenalan CRM, cara merancang strategi, hingga penggunaan tools terbaik untuk mengoptimalkan hubungan pelanggan. 

Jadwal Kelas

  • Hari, tanggal: Rabu, 23 Oktober 2024
  • Waktu: 19.00 WIB

Dengan mengikuti kelas CRM detikcourse, kamu akan mendapatkan sertifikat resmi yang memperkuat CV, video recording kelas untuk dipelajari kapan saja, serta hands-on practice langsung dengan tools CRM bersama expert. Selain itu, kamu juga berkesempatan dipublikasikan di artikel detikcom dan mendapatkan career tips eksklusif dari praktisi berpengalaman. Semua ini bisa kamu dapatkan hanya dengan Rp 150.000!

Buat kamu yang ingin meningkatkan loyalitas pelanggan dan mendorong penjualan. Yuk, Daftar sekarang di detikevent! dan mulailah mengelola hubungan kamu dengan pelanggan lebih efektif.